Solusi lain mendaftar google adsense ( approve 98% )

Google Adsense, Sesuatu yang menggiurkan untuk sebagian orang. Saya pun tertarik dengan yang satu ini, dengan harapan mendapat uang dari internet via Google Adsense. Tapi sudah tiga account Gmail yang saya daftarkan dan selalu di tolak. Tapi semuanya berakhir setelah saya melakukan trik ini :D .





Ini pengalaman saya pribadi. Mungkin kamu mengalami hal yang sama seperti saya, bosan dan kesal karena selalu di tolak saat mendaftar Google Adsense. Meski banyak jasa pembuat account google adsense secara instant, Tapi karena keinginan saya untuk belajar sehingga cara tersebut kurang menarik buat saya :D. Ini juga bisa menjadi solusi bagi kamu yang belum memiliki TLD atau top level domain yang merupakan salah satu sarat agar di approve oleh google adsense, Karena saya sendiri cuma punya blog cupuyang masih memakai domain blogspot :D.


OK Cukup basa-basi nya. Langsung saja ke cara mendapatkan account google adsense yang  99% menurut pengalaman saya pasti di Approve.




  • Yang pertama kamu harus membuat account gmail baru, atau gunakan Google Mail yang belum pernah kamu daftarkan ke google adsense.
  • Kedua silahkan mendaftar ke http://www.indyarocks.com/ , Usahakan menggunakan data asli kamu.
  • Setelah sukses kamu akan di bawa ke halaman berikutnya untuk mengisi tentang Gmail, Ymail DLL, klik saja I Will Do It Later di sebelah kanan bawah. Kemudian kamu di minta mengisi nomor telepon dan lakukan hal yang sama seperti sebelumnya.
  • Kemudian kamu akan di bawa ke halaman awal indyarocks.com , Yang pertama harus kamu lakukan adalah mengupload profile photo kamu.
  • Lalu klik tab photos dan upload minimal 10 photo. Gunakan photo kamu sendiri .
  • Lalu klik tab blog dan buat potingan minimal 3 artikel apa saja asal berbahasa inggris. Saran saya kalo gk mau repot buat postingan nya copas aja cari di google :D . Saya juga copas kok :D .




  • Selanjutnya kamu akan melihat halaman seperti gambar di bawah .
Klik gambar untuk memperbesar
  •  Klik tulisan Click here seperti gambar di atas. Jika kamu sudah melakukan langkah-langkah di atas dengan benar maka kamu akan melihat warning seperti ini .
  • Jika sudah maka kamu scrool ke bawah dan klik Start Earning . 
  • Selanjutnya kamu akan di bawa ke halaman baru. Klik saja Next dan Next.
  • Finish. Langkah-langkah di indyarocks.com telah selesai.
Sekarang coba buka email kamu. maka kamu akan mendapat email dari google adsense untuk memulai mendaftar account google adsense. Klik saja link dari email tersebut dan mulai mendaftarkan account kamu.


Klik gambar untuk memperbesar


Kita anggap saja kamu sudah selesai mandaftar di google adsense. Nah sekarang tinggal tunggu di approve aja. Memang waktunya agak lama, pengalaman saya pribadi tujuh hari alias satu minggu. Paling lama sepuluh hari, tergantung faktor keberuntungan juga :D. Yang pasti sabar aja kuncinya ya.


Ok cukup sekian dulu sharing tentang pengalaman pertama saya di dunia adsense. Semoga berguna buat pembaca aja dech. Good Luck ;) .
thumbnail
Judul: Solusi lain mendaftar google adsense ( approve 98% )
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait [ GENERAL ] :

0 komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih Telah Berkomentar dengan Sopan....

Bagi yang Tidak Mempunyai akun google atau yang lainya bisa komentar dengan ANONYMOUS

 
Copyright © 2013. About - Sitemap - Contact - Privacy
Template Seo Elite oleh Bamz